Bagian Karet Mesin yang Perlu Dicek saat Beli Mobil Bekas, Resikonya Ngeri

karet-mesin-mobil-bekas-_2_
ilustrasi (Lifepal)

Bagikan

BANDUNG,TM.ID: Karet bagian mesin harus mendapatkan pengecekan ketika hendak membeli mobil bekas. Pasalnya, banyak yang menyepelekan tidak memperhatikan komponen ini.

Jika tak mendapatkan pengecekan, dapat berujung pada resiko yang lebih besar. Oleh sebabnya, lakukan tindakan untuk menjauhi potensi bahaya dan menghindari penipuan

Lantas, apa saja resikonya? Melansir beberapa sumber, saat melakukan pemeriksaan, pastikan kondisi karet mesin masih terlihat mulus tanpa adanya retak halus atau getas.

Cek Karet Mesin dan Jauhi Potensi Masalah pada Mobil

BACA JUGA: Biar Tak Dikadalin Penjual, Ini Tips Periksa Mobil Bekas

Gejala kebocoran pada jalur selang karet mesin dapat dimulai dari retak halus yang bisa menjadi awal masalah. Elastisitas yang baik pada karet menandakan kondisi yang optimal. Namun jika ada retak atau getas, segera lakukan perawatan seperti penyemprotan silicone spray.

Selain itu, fokuslah pada periksa karet engine mounting. Pastikan tidak ada tanda-tanda getas atau pecah pada bagian ini.

Penting juga untuk memeriksa jalur selang bahan bakar, termasuk pengancing dan klemnya. lantaran Jalur selang bahan bakar yang kendur atau getas dapat meningkatkan risiko kebocoran, bahkan berpotensi menyebabkan kebakaran.

Pastikan melakukan tindakan menjauhi resiko dengan pemeriksaan kondisi karet mesin pada mobil bekas . Tindakan ini sangat harus dilakukan oleh anda, untuk mengupayakan keselamatan dan keamanan.

 

(Saepul/Budis)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Pelecehan Seksual Terjadi Bertahun-tahun di Perguruan Tinggi
Pelecehan Seksual Terjadi Bertahun-tahun di Perguruan Tinggi yang Sama, Rektor Harus Mundur!
Federasi Buruh Migran
Federasi Buruh Migran Berharap Menteri P2MI Bisa Selesaikan Persoalan Perlindungan Pekerja Migran Indonesia
Tyronne del Pino Siap Penuhi Target Persib
Tak Mengalami Trauma, Tyronne del Pino Siap Penuhi Target Persib
Juventus
Juventus Kalah 0-1 dari Stuttgart di Liga Champions
WhatsApp Image 2024-10-23 at 09.18
Telkom University dan Kominfo Medan Kolaborasi Gelar Pelatihan Digital untuk UMKM
Berita Lainnya

1

Profil Abdul Gani Fatah, Putra Tidore Kepulauan yang Dilantik Jadi Anggota DPRD Kabupaten Jayapura 2024

2

CSIIS: Menteri dari PKB Wajib Loyal pada Ketua Umum

3

AS Monaco Pesta Gol di Gawang FK Crvena Zvezda 5-1

4

Real Madrid Taklukkan Borussia Dortmund 5-2

5

SMK Negeri 2 Halmahera Tengah Gelar Job Fair, Didukung Tekindo Energi dan GMG
Headline
Harga Pangan
Harga Pangan, Telur Ayam Ras Naik jadi Rp29.210 Per Kg
Prediksi Skor Madura United
Prediksi Skor Madura United vs PSIS Semarang, Kick-off Pukul 15.30 WIB
Neymar 'Comeback'
Setahun Absen, Neymar 'Comeback' bersama Al-Hilal
Arsenal Menang Tipis
Jamu Shakhtar Donetsk, Arsenal Menang Tipis Lewat Gol Bunuh Diri