Anak Guru Minta Bukti Setelah Ibunya Diviralkan karena Hukum Siswa Duduk di Lantai

Bagikan

MEDAN, TEROPONGMEDIA.ID — Seorang anak dari guru yang viral karena menghukum murid SD di Yayasan Abdi Sukma, Kota Medan, duduk di lantai, mendatangi orang tua siswa berinisial AM. Ia tidak terima ibunya disalahkan dan menuntut bukti.

AM mengungkap bahwa anaknya dihukum duduk di lantai selama tiga hari karena belum membayar SPP, meski ia sudah meminta waktu untuk melunasi. Hukuman tersebut membuat anaknya malu hingga enggan bersekolah. “Ini kan sudah selesai. Tapi kalau mau minta bukti boleh. Ini pesan suara dari hari Selasa saya udah bilang untuk minta waktu ya, bukan tidak minta waktu. Buka WA mamakmu,” kata AM.

Perseteruan antara anak guru dan AM berakhir setelah pihak kepolisian melerai keduanya.

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
ronaldo
Cristiano Ronaldo Dijadwalkan Tiba di Kupang, Hadiri Sejumlah Kegiatan
Persib U13, Piala Soeratin 2025,
Persib U13 Lolos ke 16 Besar Piala Soeratin 2025, Menang Telak 9-0 Atas Mitra Manakara
Farhan Perkuat Mental Pimpin Kota Bandung
Siap Dilantik, Farhan Perkuat Mental Pimpin Kota Bandung
demo ojek online-2
Geruduk Kantor Kemnaker, Ini Daftar Tuntutan Demo Ojol Hari Ini
Hasto tersangka KPK-24
KPK: Praperadilan Tak Bisa Jadi Alasan Hasto Tunda Pemeriksaan
Berita Lainnya

1

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!

2

Link Live Streaming Persija Jakarta vs Persib Bandung Selain Yalla Shoot

3

Monolog 'Wawancara dengan Mulyono' Batal Digelar di Kampus ISBI, Rachman Sabur Cari Ruang Lain

4

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

5

AC Sering Keluarkan Bau Tak Sedap? Cek Cara Atasinya Menurut Ahli
Headline
Dedi Mulyadi study tour
Polemik Study Tour SMAN 6 Depok, Dedi Mulyadi Makin Ngegas: Sanksi Berat Menanti Kepala Sekolah!
THR Pengemudi Ojol
THR Pengemudi Ojol, Menaker: Pengusaha Sudah Memahami
PP Nomor 6 Tahun 2025
PP Nomor 6 Tahun 2025: Korban PHK Dapat 60 Persen Gaji 6 Bulan
Gunung Ibu Erupsi
Gunung Ibu Kembali Erupsi, Wisatawan Tidak Beraktivitas Radius 4 km

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.