Mitos Atau Fakta, AC Mobil Bisa Bikin Boros Bensin?

AC Mobil
Ilustrasi (Wuling)

Bagikan

BANDUNG,TM.ID: Banyak yang beranggapan, menyalakan AC sebagai pendingin kabin mobil dapat membuat boros bensin.

AC dihidupkan secara kondisional, misalnya dalam perjalanan dengan terik matahari tinggi. Namun, hal ini bergantung pada kendaraanya sendiri. Melansir Suzuki, kami akan menjawab soal anggapan menyalakan AC menjadi penyebab boros bahan bakar.

Fakta Menyalakan AC

All-New Mazda CX-60
Interior Mazda CX-60 Kuro Edition.(Foto: Mazda).

BACA JUGA: Tanda Filter AC Mobil Harus Cepet Diganti, Efeknya Ganggu Banget

penggunaan AC pada mobil memang dapat mempengaruhi kinerja mesin dan konsumsi bahan bakar. Ketika dinyalakan menggunakan energi yang dihasilkan oleh mesin mobil, dan ketika AC bekerja lebih keras mesin juga harus bekerja lebih keras untuk memenuhi kebutuhan energi tambahan tersebut.

Menyalakan dalam jangka waktu yang lama, terutama pada suhu yang paling rendah, dapat membuat komponen AC bekerja lebih keras. Proses pendinginan yang lebih intensif ini memerlukan lebih banyak energi, yang pada gilirannya dapat meningkatkan konsumsi bahan bakar.

Tips Penggunaan yang Baik

Oleh karena itu, sebaiknya pengemudi mempertimbangkan penggunaan AC dengan bijak untuk mengoptimalkan efisiensi bahan bakar. Beberapa tips untuk mengurangi penggunaan bahan bakar saat menggunakan AC meliputi:

  1. Gunakan AC dengan Bijak: Atur suhu AC sesuai kebutuhan dan hindari menyetelnya pada suhu paling rendah jika tidak diperlukan.
  2. Ventilasi Udara: Manfaatkan ventilasi udara atau jendela terbuka ketika cuaca memungkinkan untuk memberikan sirkulasi udara alami.
  3. Matikan AC saat Tidak Diperlukan: Matikan AC ketika tidak diperlukan, terutama saat mobil sedang berhenti atau dalam kondisi parkir.
  4. Perawatan AC: Pastikan AC mobil dalam kondisi baik dengan melakukan perawatan secara berkala untuk memastikan efisiensi kerjanya.

Dengan menerapkan tips-tips ini, pengemudi dapat membantu mengurangi dampak konsumsi bahan bakar akibat penggunaan AC yang berlebihan.

 

(Saepul/Budis)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Alberto Rodriguez: Hati Saya Akan Selalu Biru
Alberto Rodriguez: Hati Saya Akan Selalu Biru
Final Four Proliga Jadi Milik Tim Putri Jakarta Pertamina Enduro
Laga Pembuka Final Four Proliga Jadi Milik Tim Putri Jakarta Pertamina Enduro
Sosok Pengganti Fitrul Dwi Rustapa
Sosok Pengganti Fitrul Dwi Rustapa di Persib Bandung Akhirnya Terjawab
Penting Label BPA Free
Penting Mengetahui Label BPA Free pada Produk Plastik
Menyimpan Foto di Google Drive
Cara Simpan Foto di Google Drive untuk Atasi Memori Penuh di Handphone
Berita Lainnya

1

Tyronne del Pino, Pemain Asing Persib Yang Terbuang Kini Mulai Dilirik Bojan Hodak

2

Penuh Drama, Jeman Vs Denmark Berakhir 2-0 di Euro 2024

3

Segini Anggaran Belanja Persib Bandung Jelang Liga 1 2024/2025

4

Swiss Melaju ke Perempat Final Euro 2024 Setelah Singkirkan Italia 2-0

5

Gelombang Protes di Kenya: Tolak Kenaikan Pajak Demi Lunasi Utang IMF
Headline
Hadapi Prancis di Perempat Final Euro 2024 Portugal
Hadapi Prancis di Perempat Final Euro 2024 Portugal Siap Curi Cela Lini Belakang
Manchester United Lepas Marcus Rashford
Manchester United Lepas Marcus Rashford di Musim Panas?
David Raya Resmi Dipermanenkan Arsenal
David Raya Resmi Dipermanenkan Arsenal dari Brentford
Spanyol di Perempat Final Euro 2024 Hadapi Jerman
Hadapi Spanyol di Perempat Final Euro 2024 Jerman Dihantui Rekor Buruk