Jokowi Lewat Menag: Ingin Hal Nyata untuk Membantu Palestina

jokowi palestina
foto (Kemenag)

Bagikan

JAKARTA,TM.ID: Presiden Joko Widodo (Jokowi) menunjuk Menteri Agama, Yaqut Cholil Qoumas untuk terus menyuarakan sikap pemerintah Indonesia mendukung Plaestina.

“Tadi perintah presiden itu untuk selalu disampaikan kepada publik dan kami supaya mencari apa ya alternatif-alternatif yang bisa kita bantukan untuk saudara-saudara kita di Palestina,” ungkap Menag Yaqut di Kompleks Istana Kepresidenan, Jakarta Pusat, Senin (6/11/2023).

Yaqut menyebut, Presiden ingin hal nyata terkait bantuan bagi warga Palestina.

BACA JUGA: Menlu Retno Marsudi Desak Pasokan Bahan Bakar Masuk ke Gaza: RS Indonesia Bertahan 48 Jam

“Ada hal konkret yang bisa dilakukan selain bantuan yang diberikan,” ujarnya.

Selain itu, lanjut Cholil, Jokowi memeinta Kementerian Agama untuk menggalang solidaritas dengan antar lintas agama untuk membantu rakyat Palestina.

“Pemerintah kan Bapak Presiden sudah memberikan bantuan kepada warga Palestina. Nah, kami untuk hal-hal yang lain supaya kami yang sebagai menteri di Kementerian Agama diminta untuk mencari alternatif, untuk menggalang solidaritas dengan umat,” terangnya.

Yaqut juga menyebut, isu di Jalur Gaza akan dibahas dengan sejumlah menteri agama dai negara lain. Menurut dia, pertemuan akan digelar pada 15 November 2023.

“Kami tanggal 15 akan bertemu dengan beberapa menteri agama di Singapura untuk membicarakan masalah ini,” terangnya.

 

(Saepul/Aak)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
hasyim dipecat kpu
Hasyim Dipecat sebagai Ketua KPU, Intermezo pada Kasus 'Wanita Emas'
hujan es guyur depok
Hujan Es Guyur Depok, BMKG Beri Penjelasan
Virus West Nile Serang Israel 153 Kasus, 11 Kemat-Cover
Virus West Nile Serang Israel: 153 Kasus, 11 Kematian
Notifikasi Khusus
Cara Mengubah Suara Notifikasi Khusus untuk Setiap Aplikasi
Polda Jabar Hadirkan Guru Besar Universitas Pancasila Sebagai Saksi Ahli
Polda Jabar Hadirkan Guru Besar Universitas Pancasila Sebagai Saksi Ahli Praperadilan Pegi Setiawan
Berita Lainnya

1

Tyronne del Pino, Pemain Asing Persib Yang Terbuang Kini Mulai Dilirik Bojan Hodak

2

Penuh Drama, Jeman Vs Denmark Berakhir 2-0 di Euro 2024

3

Segini Anggaran Belanja Persib Bandung Jelang Liga 1 2024/2025

4

Swiss Melaju ke Perempat Final Euro 2024 Setelah Singkirkan Italia 2-0

5

Gelombang Protes di Kenya: Tolak Kenaikan Pajak Demi Lunasi Utang IMF
Headline
Indonesia Peringkat Pertama Buang Makanan
Indonesia Peringkat Pertama Buang Makanan di ASEAN, Kerugian Capai Rp551 Triliun!
Kunci Data PDNS Brain Chiper
Beri Kunci Data PDNS, Brain Chiper Layangkan Catatan Serius untuk Pemerintah
Pusat Berperan Besar Untuk Kemajuan Kota Tidore
Pusat Berperan Besar Untuk Kemajuan Kota Tidore Kepulauan, Samada Solusinya
penipuan lowongan kerja Hacker PDNS Janji Bagikan Kunci
Tepati Janji, Brain Chiper Berikan Kunci Data PDNS Gratis!