Mudah, Ini Cara Menonaktifkan Akun TikTok Sementara Waktu

menonaktifkan akun TikTok
Ilustrasi Titkok (Foto: Media Sosial)

Bagikan

BANDUNG,TM.ID: TikTok merupakan aplikasi video dari China yang telah menjadi pusat kreativitas dan hiburan di era digital. Namun, dengan begitu banyaknya konten yang mengalir, beberapa pengguna mungkin merasa terjebak dalam kecanduan TikTok. Seiring dengan rasa ingin tahu yang tinggi, detoks medsos, khususnya menonaktifkan akun TikTok, menjadi langkah bijak untuk menjaga keseimbangan penggunaan media sosial.

Dengan beragam konten yang terus bermunculan di TikTok, pengguna rentan terhadap kecanduan. Menonaktifkan akun TikTok diperlukan untuk memberikan keseimbangan, mengurangi gangguan, dan meningkatkan kesejahteraan mental.

Menonaktifkan Akun TikTok

Berikut langkah-langkah yang bisa kamu ikuti:

  • Masuk ke profil di aplikasi TikTok.
  • Temukan opsi “Settings and privacy” melalui menu garis tiga di kanan atas layar.
  • Pilih “Account” dan klik “Deactivate or delete account.”
  • Pilih opsi “I’m Leaving temporarily” dan klik “Continue.”
  • Ikuti langkah verifikasi untuk menonaktifkan akun sementara.

BACA JUGA: Cara Mengedit Video untuk TikTok dan IG Reels dengan Canva

Menyaring Konten TikTok

Selain menonaktifkan akun TikTok, kamu juga harus menghindari konten yang  memicu kecanduan yang tidak produktif.

  • Buka aplikasi TikTok dan pilih menu tiga garis seperti pada langkah sebelumnya.
  • Pilih “Settings dan Privacy” dan temukan “Content Preferences.”
  • Dari empat pilihan yang tersedia, pilih “Restricted Mode” dan ikuti alur.

Dengan langkah-langkah di atas, kamu dapat menggunakan aplikasi ini dengan lebih sehat dan meminimalisir potensi kecanduan yang tidak diinginkan. Setelah menonaktifkan akun pengguna akan dapat mengembalikan fokus pada aktivitas yang lebih produktif dan meningkatkan kualitas hidup mereka.

 

(Kaje/Usk)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Lionel Messi Siap Tampil di Perempat Final Copa America 2024
Usai Cidera, Lionel Messi Siap Tampil di Perempat Final Copa America 2024
Slovenia vs Portugal Babak 16 Besar Euro 2024,  Laga Sengit di Waldstadion
Slovenia vs Portugal Babak 16 Besar Euro 2024,  Laga Sengit di Waldstadion
Spanyol Euro 2024
Prediksi Skor Spanyol vs Georgia di Babak 16 Besar Euro 2024
Prancis Euro 2024
Prediksi Skor Prancis vs Belgia Babak 16 Besar Euro 2024
robot bunuh diri
Robot Pegawai ‘Bunuh Diri’ Terjun Dari Tangga di Korea Selatan
Berita Lainnya

1

Penuh Drama, Jeman Vs Denmark Berakhir 2-0 di Euro 2024

2

Tyronne del Pino, Pemain Asing Persib Yang Terbuang Kini Mulai Dilirik Bojan Hodak

3

Swiss Melaju ke Perempat Final Euro 2024 Setelah Singkirkan Italia 2-0

4

Segini Anggaran Belanja Persib Bandung Jelang Liga 1 2024/2025

5

Gelombang Protes di Kenya: Tolak Kenaikan Pajak Demi Lunasi Utang IMF
Headline
Spanyol Semifinal EURO 2024
Hancurkan Georgia 4-1, Spanyol Bertemu Jerman di Perempat Final EURO 2024
Jude Bellingham
Jude Bellingham Selamatkan Mimpi Inggris dengan Gol Spektakuler di Injury Time
Timnas Inggris Euro 2024
Timnas Inggris Berhasil Mencetak Kemenangan Dramatis di Babak 16 Besar Euro 2024
Industri kripto
Gegera OJK, Industri Kripto Bakal Setara Perbankan