Shin Tae-yong Dipuji Saat Timnas U-23 Indonesia Melaju ke Piala Asia

Shin Tae-Yong piala AFF
Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong

Bagikan

[embedyt] https://www.youtube.com/watch?v=ihfOkS3KB5s[/embedyt]

SOLO,TM.ID: Berkat sentuhan pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong, Garuda Muda U23 berhasil mencatat sejarah, meraih tiket menuju Piala Asia U23 2024 untuk pertama kalinya. Turnamen ini dijadwalkan akan digelar di Qatar mulai tanggal 15 April hingga 3 Mei tahun depan.

Prestasi ini dicapai setelah Timnas Indonesia mengalahkan Turkmenistan dengan skor 2-0 dalam pertandingan yang berlangsung di Stadion Manahan, Kota Solo, pada Selasa, 12 September.

Dua gol kemenangan Indonesia dicetak oleh Ivar Jenner, satu pada menit ke-41 dan satu lagi pada masa injury time babak kedua.

Setelah pertandingan, pelatih Shin Tae-Yong memberikan apresiasi kepada para pemainnya atas kinerja luar biasa mereka.

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Virus West Nile
Gejala, Penularan dan Pencegahan Virus West Nile yang Mewabah di Israel
mahasiswi ITB
Mahasiswi ITB Curi Perhatian dengan Video Claymation 'The Layers'
Film Janji Darah
Film Horor 'Janji Darah' Siap Tayang: Utang yang Berujung Teror!
Merekam Layar Mac
Cara Mudah Merekam Layar di Mac tanpa Aplikasi Tambahan
Tak Sengaja Terbang, Roket China Lepas Landas dan -Cover
Roket China Tak Sengaja Terbang dan Meledak Saat Lepas Landas
Berita Lainnya

1

Tyronne del Pino, Pemain Asing Persib Yang Terbuang Kini Mulai Dilirik Bojan Hodak

2

Penuh Drama, Jeman Vs Denmark Berakhir 2-0 di Euro 2024

3

Segini Anggaran Belanja Persib Bandung Jelang Liga 1 2024/2025

4

Swiss Melaju ke Perempat Final Euro 2024 Setelah Singkirkan Italia 2-0

5

Gelombang Protes di Kenya: Tolak Kenaikan Pajak Demi Lunasi Utang IMF
Headline
pdns dirjen aptika kominfo
Masalah PDNS Belum Tuntas, Dirjen Aptika Kominfo Mundur
EIGER Adventure Siapkan Kejutan Buy One Get One
EIGER Adventure Siapkan Kejutan Buy One Get One dan Diskon Hingga 50%
pabrik narkoba terbesar di indonesia
Polisi Ungkap Pabrik Narkoba Terbesar Indonesia di Malang, Modusnya EO
Indonesia Peringkat Pertama Buang Makanan
Indonesia Peringkat Pertama Buang Makanan di ASEAN, Kerugian Capai Rp551 Triliun!