KAI Perbanyak Kereta Panoramic dan Luxury Penuhi Permintaan

KAI luxury
Ilustrasi. (web)

Bagikan

JAKARTA,TM.ID: PT KAI berencana memperbanyak rangkaian kereta Panoramic dan kelas Luxury pada 2023 sebagai upaya memenuhi keinginan pelanggan pengguna moda transportasi ini.

“Pelanggan yang selama ini belum memperoleh tiket akan lebih terpenuhi,” kata Direktur Utama (Dirut) PT KAI Didiek Hartantyo di Semarang, Jawa Tengah, Kamis.

Menurut dia, rangkaian KA Panoramic akan akan ditambah dua kereta, sedangkan KA kelas Luxury akan ditambah enam kereta.

“Untuk memenuhi keinginan masyarakat, sehingga semua lintasan bisa terlayani,” tambahnya.

Inovasi lain yang diberikan KAI pada 2023 ini, kata dia, yakni waktu tempuh perjalanan yang lebih cepat.

Pada grafik Perjalanan Kereta Api (Gapeka) 2023 yang mulai berlaku 1 Juni, lanjut dia, terdapat perubahan sejumlah jadwal KA.

Didiek menyebut waktu tempuh yang lebih cepat tersebut tidak terlepas dari meningkatnya kecepatan kereta api.

“Di Gapeka 2023 ini kecepatan KA bukan lagi 100 km per jam, namun 120 km per jam,” katanya.

Ia menuturkan PT KAI terus beradaptasi dan memberi solusi untuk meningkatkan kepuasan pelanggan.

“Percepatan dan ketepatan waktu perjalanan KA tidak bisa dicapai sendiri tanpa keterlibatan pemerintah yang terus membangun sarana perkeretaapian,” tambahnya.

BACA JUGA: Pabrik Sistem Baterai Hyundai Pertama di Indonesia Siap Dibangun

(Dist)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Hakim Sidang Praperadilan Pegi Setiawan
Dapat Tekanan di Praperadilan Pegi Setiawan, Hakim Eman Sulaeman Komitmen Buat Keputusan Adil
John Legend Gelar Konser di Indonesia
John Legend Konser di Indonesia 6 Oktober 2024, Ini Harga Tiketnya
MotoGP Jerman Marquez Lolos dari Cidera Serius
MotoGP Jerman, Marquez Lolos dari Cidera Serius Usai Kecelakaan Hebat
baterai Geely
Geely Pamerkan Baterai Mobil Listrik Ciamik Kuat 50 Tahun, Lolos Uji Gempur!
isuzu giias 2024
Isuzu Pastikan Beri Kejutan di GIIAS 2024
Berita Lainnya

1

Tyronne del Pino, Pemain Asing Persib Yang Terbuang Kini Mulai Dilirik Bojan Hodak

2

Penuh Drama, Jeman Vs Denmark Berakhir 2-0 di Euro 2024

3

Segini Anggaran Belanja Persib Bandung Jelang Liga 1 2024/2025

4

Swiss Melaju ke Perempat Final Euro 2024 Setelah Singkirkan Italia 2-0

5

Gelombang Protes di Kenya: Tolak Kenaikan Pajak Demi Lunasi Utang IMF
Headline
Kiper Argentina Emiliano Martinez
Emiliano Martinez Tampil Luar Biasa, Argentina Tembus Semifinal Copa America 2024
Kenaikan UKT
Megawati Sorot UKT Mahal, Kurangi Bansos!
FP1 MotoGP Jerman Bagnaia
Bagnaia Finish di Posisi 9 FP1 MotoGP Jerman 2024
Gempa Guncang Tanimbar gempa bumi aceh
Gempa Magnitudo 4,9 Guncang Aceh, Tidak Berpotensi Tsunami