Harga Emas Antam Turun Rp5.000 per Gram, Jumat 29 November 2024

emas pegadaian harga emas antam
Ilustrasi Emas. (Teropongmedia,id)

Bagikan

BANDUNG, TEROPONGMEDIA.ID – Harga emas batangan produksi PT Aneka Tambang Tbk (Antam) mengalami penurunan sebesar Rp5.000 pada Jumat (29/11/2024), menjadi Rp1.508.000 per gram dibandingkan harga sebelumnya yang tercatat Rp1.513.000 per gram.

Selain itu, harga jual kembali (buyback) emas batangan juga tercatat sebesar Rp1.356.000 per gram. Proses transaksi buyback ini dikenakan potongan pajak berdasarkan PMK No. 34/PMK.10/2017, dengan rincian sebagai berikut:

  • PPh 22 sebesar 1,5% bagi pemegang NPWP.
  • PPh 22 sebesar 3% bagi non-NPWP.
    Potongan PPh 22 dihitung langsung dari nilai transaksi buyback.

Daftar Harga Emas Antam Hari Ini

Berikut rincian harga emas batangan berdasarkan pecahan yang tersedia di Logam Mulia Antam:

  • 0,5 gram: Rp804.000
  • 1 gram: Rp1.508.000
  • 2 gram: Rp2.956.000
  • 3 gram: Rp4.409.000
  • 5 gram: Rp7.315.000
  • 10 gram: Rp14.575.000
  • 25 gram: Rp36.312.000
  • 50 gram: Rp72.545.000
  • 100 gram: Rp145.012.000
  • 250 gram: Rp352.265.000
  • 500 gram: Rp724.320.000
  • 1.000 gram: Rp1.448.600.000

BACA JUGA: Harga Emas Antam Naik Rabu 20 November 2024

Pajak Pembelian Emas Antam

Setiap pembelian emas batangan juga dikenakan pajak PPh 22, dengan rincian sebagai berikut:

  • 0,45% dari harga emas bagi pembeli dengan NPWP.
  • 0,9% dari harga emas bagi pembeli tanpa NPWP.

Transaksi pembelian emas batangan akan disertai dengan bukti potong pajak PPh 22 sebagai bukti pembayaran kewajiban pajak.

Penurunan harga emas ini dapat menjadi peluang bagi masyarakat yang ingin berinvestasi pada logam mulia di tengah fluktuasi harga pasar. Bagi pembeli atau penjual, disarankan untuk memperhatikan syarat dan ketentuan terkait pajak dalam setiap transaksi emas.

 

(Budis)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Gilang Dirga Kalah
Gilang Dirga Kalah di Pilbup Bandung Barat, Unggahan Bikin Netizen Bingung
tom lembong korupsi impor gula-11
Kejagung Dalami Kasus Tom Lembong, Periksa Petinggi Bea Cukai!
Lonsana Doumbouya
Jadi Man Of The Match Port FC Versus Persib, Lonsana Doumbouya Tak Besar Kepala
Mailson Lima Tak Kunjung Tunjukan Performa Terbaiknya
Mailson Lima Tak Kunjung Tunjukan Performa Terbaiknya, Persib Mulai Ancang-Ancang Cari Pengganti
Ratusan Warga Keluhkan Air PDAM yang Terhambat
Ratusan Warga Keluhkan Air PDAM yang Terhambat
Berita Lainnya

1

Dikabarkan Dekat dengan Paula, Calon Gubernur Banten Andra Soni Pernah Jadi Kuli Sebelum Sukses

2

Bentrok di Depan Kantor KPU Puncak Jaya, 94 Orang Kena Panah

3

Hampir Mirip, Ini Perbedaan Gejala Herpes dan Gigitan Tomcat

4

Password Wifi MCD Terbaru 2024!

5

GMG Targetkan Raih Sertifikat ISO 45001:2018 di Awal 2025
Headline
Pengamat Politik Sebut Pigur Ketokohan Jadi Magnet Kemenangan di Pilkada 2024
Pengamat Politik Sebut Pigur Ketokohan Jadi Magnet Kemenangan di Pilkada 2024
Aksi Pembacokan Penjual Es Doger di Cibiru
Aksi Pembacokan Penjual Es Doger di Cibiru, Korban Alami Luka
Guru ASN Bisa Mengajar di Sekolah Swasta
Mulai 2025 Guru ASN Bisa Mengajar di Sekolah Swasta
10 Ribu Sekolah Akan Direnovasi Pemerintah
10 Ribu Sekolah Akan Direnovasi Pemerintah, Anggaran Rp 17,15 Triliun Digelontorkan