Tingkah Nyelenah Tiara Andini di Grand Jember Fashion Carnaval 2024

Tiara Andini
(Instagram/@tiaraandini)

Bagikan

BANDUNG, TEROPONGMEDIA.ID — Penyanyi Tiara Andini kembali pulang kampung untuk memeriahkan Grand Jember Fashion Carnaval (JFC) Algorithm tahun 2024 pada Minggu (4/8/2024).

Sebagai artis asal Jember, Tiara Andini tampil memukau mengenakan busana defile bertema wayang berwarna hitam di catwalk sepanjang 3,6 kilometer yang berlangsung dari depan Pemkab Jember hingga GOR PKPSO Kaliwates.

Penampilan Tiara Andini semakin mewah dengan ornamen berwarna emas, termasuk mahkota di kepala, yang menarik perhatian banyak orang.

Berbagai momen di acara tersebut diabadikan oleh warga yang tak hanya menyoroti penampilan Tiara Andini, tetapi juga tingkahnya yang kocak dan ramah.

 

Lihat postingan ini di Instagram

 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BERITA & INFO VIRAL (@lambegosiip)

Saat sesi catwalk berakhir, dalam cuplikan video akun gosip @lambegosiip uanggah ulang Senin (5/8/2024). Tiara terlihat tidak menaiki kereta kencana seperti artis lainnya. Sebaliknya, ia ditemui di belakang kereta tersebut menaiki mobil putih.

Dari sunroof mobil, Tiara melepas atribut kostumnya dan menyapa para warga yang mendekat dengan ramah.

Penampilan Tiara di JFC 2024 tidak hanya memukau dari segi fashion. Tetapi juga menunjukkan sisi ramah dan sederhana dari bintang populer ini.

BACA JUGA : Dianggap Salah Kostum Saat Manggung, Tiara Dihujat Netizen

Aksi kocaknya dalam berbagai kesempatan membuatnya semakin dicintai oleh penggemarnya.

“titii tii, titii aku pulang dulu titi, aku usae titi, aku usae titiiiii, tii titiiii, huwaaaaaakhh,” tulis akun instagram @lambegosiip.

“Tiara yg sederhana,” tulis @fitriklentingati.

 

(Hafidah Rismayanti/)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Kemerdekaan 17 Agustus
Mengenal Tradisi Pacu Kude di Aceh Perayaan HUT Kemerdekaan 17 Agustus
Kemerdekaan 17 Agustus
Sejarah Tradisi Estafet Obor di Semarang Sambut Kemerdekaan 17 Agustus
Permainan Berbalut Judi Online
Ini 15 Permainan Berbalut Judi Online yang Diblokir Kominfo
Bagja Jaya Wibawa Sosok Dewan Termuda di DPRD Kota Bandung
Bagja Jaya Wibawa Sosok Dewan Termuda di DPRD Kota Bandung
lomba 17 agustus
Daftar Ide Lomba 17 Agustus Untuk Ibu-ibu Gaul, Merapat yuk!
Berita Lainnya

1

Kerangka Ibu dan Anak Gegerkan Bandung Barat, Polisi Temukan Petunjuk

2

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

3

Link Streaming Final Piala Presiden 2024 Borneo FC vs Arema FC, selain Yalla Shoot

4

BBMC Gelar Ulang Tahun ke-36 di Gedung Sate

5

Kronologi Mahasiswi Pulang Dugem Tabrak Ibu-ibu Hingga Tewas, Netizen Uber Akun Medsos Pelaku
Headline
Teroris Kota Batu
Terduga Teroris Kota Batu Terpapar Radikalisme karena 'Medsos'
benny rhamdani judi online
Benny Rhamdani Dipanggil Bareskrim Hari Ini, Klarifikasi Kedua Soal Aktor T Judi Online
PP Kesehatan Pemerintah Atur Penyediaan Alat Kontrasepsi untuk Pelajar
PP Kesehatan, Pemerintah Atur Penyediaan Alat Kontrasepsi untuk Pelajar?
Air Minum IKN Diklaim Lebih Baik dari Air Kemasan
Air Minum IKN Diklaim Lebih Baik dari Air Kemasan, Kok Bisa?