Kang Emil Kurban Tahun ini untuk Rakyat Palestina

Kang Emil Kurban untuk Rakyat Palestina yang Tengah Kesulitan
Kang Emil Kurban untuk Rakyat Palestina yang Tengah Kesulitan . (Humas Jabar)

Bagikan

BANDUNG, TEROPONGEDIA.ID — Ridwan Kamil yang merupakan Mantan Gubernur Jawa Barat atau lebih di kenal dengan Sebutan Kang Emil, menunaikan ibadah kurban dan bakal diberikan kepada masyarakat Palestina yang tengah dilanda agresi militer Israel.

Hal tersebut Ia ungkapkan dalam unggahannya di Instagram, Senin (17/6/2024), Kang Emil menyampaikan kurban tahun ini ditunaikan sebagian besar di Indonesia dan sebagian lagi di Palestina. Ia menyalurkan kurban melalui Yayasan Amanah Kemanusiaan Global.

“Kurban tahun ini, sebagian besar di tanah air dan sebagian di Palestina melalui @amanpalestin.id,” tulis Kang Emil.

Ia berharap kurban tersebut dapat membantu masyarakat Palestina yang tengah kesulitan dan betul-betul diterima oleh mereka yang membutuhkan.

BACA JUGA: Masyarakat Palestina Rela Minum Air Limbah demi Bertahan Hidup

Ia juga mengucapkan selamat Iduladha bagi seluruh umat Islam di Indonesia.

“Selamat Idul Adha 1445 H. Mohon maaf lahir batin dan selamat menunaikan haji kepada seluruh jemaah haji, semoga mabrur semuanya. Aamiin,” tulis Ridwan Kamil.

Diketahui agresi Israel di Jalur Gaza hingga kini telah menewaskan lebih dari 37.300 orang Palestina. Mayoritas korban ialah anak-anak dan perempuan.

 

View this post on Instagram

 

A post shared by Ridwan Kamil (@ridwankamil)

 

(Usk)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Pantai pelabuhan ratu
Simak, Sejarah Wisata Pelabuhan Ratu atau Pelabuhanratu
Dimas Drajad ke Persib Bandung
Adhitia Putra Tanggapi Rumor Bergabungnya Dimas Drajad ke Persib Bandung
Virus Marburg
Asal Usul Hingga Pencegahan Virus Marburg yang Mematikan
Vaksin cacar
Info Penting! Cegah Cacar Air pada Anak dengan Vaksin Varicella
Happy Sweet 17
15 Ucapan Happy Sweet 17 Termanis Bahasa Indonesia
Berita Lainnya

1

Fakta Baru Kematian Scott Weiland Diungkap Mantan Istri, Bukan Overdosis!

2

Resesi Seks China Makin Parah, Pemuda Rela Bayar AI Demi Dapat Pasangan

3

Travis Scott Ditangkap Lantaran Mabuk Berat dan Masuk Tanpa Izin

4

Gelombang Protes di Kenya: Tolak Kenaikan Pajak Demi Lunasi Utang IMF

5

Mata dan Mulut Tertutup Lakban, Jasad di Flyover Cimindi Tinggalkan Surat Wasiat
Headline
Kolombia Vs Kosta Rika 3-0 di Copa Amerika
Melangkah ke Perempat Final, Kolombia Vs Kosta Rika 3-0 di Copa Amerika
Foden Kembali Gabung Timnas Inggris
Jelang 16 Besar Euro 2024 Pemain Manchester City Foden Kembali Gabung Timnas Inggris
Buffon Bicara Prediksi Tim Italia di Euro 2024
Legenda Kiper Timnas Italia Buffon Bicara Prediksi Tim Italia di Euro 2024
Fase Grup Euro 2024 Torehkan Sejarah Baru
Fase Grup Euro 2024 Torehkan Sejarah Baru