Vivo Y18, HP Entry Level Baru dengan Spesifikasi Mumpuni

Vivo Y18
(Pinterest)

Bagikan

BANDUNG,TEROPONGMEDIA.ID — Vivo baru saja memperkenalkan perangkat HP entry-level terbarunya, yaitu Vivo Y18. Peluncuran perangkat ini mengungkap sejumlah spesifikasi menarik yang tertawarkan.

Vivo Y18 hadir dengan desain premium di bagian belakang, dengan pahatan mikro 3D yang membuat perangkat ini terlihat istimewa.

Tersedia dua varian warna, yaitu Gem Green yang memiliki tampilan menarik, serta Space Black yang terinspirasi dari ‘malam berbintang’.

Selain desain, Vivo juga terbekali dengan fitur-fitur yang cukup superior untuk perangkat entry-level.

Perangkat ini menggunakan layar LCD berukuran 6,56 inci dengan kecerahan mencapai 840 nits dalam mode High Brightness. Layar ini juga memiliki refresh rate 90 Hz dan resolusi 720 x 1612 piksel.

Di bagian dapur pacu, Vivo Y18 menggunakan chipset Helio G85 SoC dari MediaTek, yang terpadukan dengan RAM 4 GB dan memori internal 64 GB atau 128 GB.

Baterai yang terpakai berkapasitas 5.000 mAh dengan dukungan pengisian cepat 15W.

BACA JUGA : Vivo V30e Hadir dengan Warna Menawan dan Baterai Besar!

Selain itu, Vivo ini juga memiliki kamera utama 50 MP di bagian belakang, serta kamera selfie 8 MP. Perangkat ini juga hadir dengan speaker stereo dan sertifikasi IP54 untuk ketahanan terhadap debu dan percikan air.

Meskipun sudah resmi, Vivo belum mengumumkan secara pasti mengenai harga jual Vivo Y18 di pasar. Namun, dengan spesifikasi yang tertawarkan, perangkat ini dapat menarik minat konsumen di segmen entry-level.

Kehadiran Vivo Y18 menunjukkan upaya Vivo untuk memperluas jangkauan produknya, tidak hanya pada segmen menengah ke atas, tetapi juga di pasar entry-level yang semakin kompetitif.

 

(Hafidah Rismayanti/Aak)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Lewis Hamilton MotoGP Gresini
Lewis Hamilton Siap Akuisisi Tim MotoGP Gresini
pengendara motor musim hujan jakarta hujan terus
BMKG Ungkap Penyebab Jakarta Hujan Terus Meski Sudah Kemarau
Tekstil Impor Ancaman Serius
Gempuran Tekstil Impor, Ancaman Serius bagi Industri TPT Lokal
Alberto Rodriguez: Hati Saya Akan Selalu Biru
Alberto Rodriguez: Hati Saya Akan Selalu Biru
Final Four Proliga Jadi Milik Tim Putri Jakarta Pertamina Enduro
Laga Pembuka Final Four Proliga Jadi Milik Tim Putri Jakarta Pertamina Enduro
Berita Lainnya

1

Tyronne del Pino, Pemain Asing Persib Yang Terbuang Kini Mulai Dilirik Bojan Hodak

2

Penuh Drama, Jeman Vs Denmark Berakhir 2-0 di Euro 2024

3

Segini Anggaran Belanja Persib Bandung Jelang Liga 1 2024/2025

4

Swiss Melaju ke Perempat Final Euro 2024 Setelah Singkirkan Italia 2-0

5

Gelombang Protes di Kenya: Tolak Kenaikan Pajak Demi Lunasi Utang IMF
Headline
dirut starbuks indonesia
Komisaris dan Dirut Emiten Pengelola Starbucks Indonesia Kompak Mundur
Hadapi Prancis di Perempat Final Euro 2024 Portugal
Hadapi Prancis di Perempat Final Euro 2024 Portugal Siap Curi Cela Lini Belakang
Manchester United Lepas Marcus Rashford
Manchester United Lepas Marcus Rashford di Musim Panas?
David Raya Resmi Dipermanenkan Arsenal
David Raya Resmi Dipermanenkan Arsenal dari Brentford