Velg Ring 17 Pakai Ban Apa? Ini Ukurannya

VELG RING 17
(Dok.Federal Oil

Bagikan

BANDUNG, TEROPONGMEDIA.ID — Daftar ukuran ban motor velg ring 17 sedang hangat dalam dunia otomotif, khusnya kendaraan roda dua. Menerapkan ukuran ban serupa, mengetahui lebar velg yang sesuai sangat penting untuk menjaga keamanan dan kenyamanan dalam berkendara.

Seperti yang diketahui, ban motor adalah salah satu komponen penting dalam mekanisme kendaraan. Dengan begitu, rasanya sangat penting untuk merawatnya dengan baik dan menggantinya secara teratur sesuai dengan masa pakainya. Umumnya, momen penggantian ban motor juga menjadi kesempatan untuk mengganti velg kendaraan.

Saran Ukuran Ban Velg Ring 17

velg motor balancing (3)
foto (The Ride Advice)

Melansir beberapa sumber, ukuran ban motor dapat ditemukan di bagian samping ban. Untuk memperjelas, anda juga dapat merujuk pada buku manual atau brosur kendaraan.

BACA JUGA: Daftar Insipirasi Warna Cat Velg Motor, Pengaruh Nambah Keren!

Ukurannya megacu pada dua jenis kode, yaitu kode metrik dan kode imperial. Meskipun memiliki tujuan yang sama, penempatan kode keduanya berbeda.

Melansir beberapa sumber, berikut daftar ukuran ban motor velg ring 17 beserta lebar ukurannya:

  • 100/70 – 17, lebar velg: 2,50
  • 110/70 – 17, lebar velg: 2,75
  • 120/70 – 17, lebar velg: 3,00
  • 130/70 – 17, lebar velg: 3,50
  • 60/80 – 17, lebar velg: 1,60
  • 70/80 – 17, lebar velg: 1,50
  • 80/80 – 17, lebar velg: 1,85
  • 90/80 – 17, lebar velg: 2,15
  • 100/80 – 17, lebar velg: 2,50
  • 50/90 – 17, lebar velg: 1,40
  • 60/90 – 17, lebar velg: 1,40
  • 70/90 – 17, lebar velg: 1,60
  • 80/90 – 17, lebar velg: 1,85
  • 100/90 – 17, lebar velg: 2,50
  • 60/100 – 17, lebar velg: 1,60
  • 50 – 17, lebar velg: 1,60
  • 75 – 17, lebar velg: 1,85
  • 00 – 17, lebar velg: 1,85

Saran Ukuran

Daftar ukuran tersebut di atas sangat penting bagi pemilik motor yang hendak mengganti ban motor atau velg-nya. Perlu menjadi catatan, penting untuk memilih ban dan velg yang sesuai dengan ukuran standar guna menjaga stabilitas berkendara selama berada di jalan raya.

Pabrikan motor biasanya memperbolehkan pengguna untuk mengganti ukuran ban, tapi merujuk pada batasnya, yakni naik atau turun satu tahap dari ukuran standar.

Demikianlah informasi mengenai daftar ukuran ban motor ring 17 dan lebar velg yang sesuai. Semoga bermanfaat bagi Anda para pengguna motor.

 

(Saepul/Usk)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Bayar UKT Lewat Pinjol
Soal Mahasiswa Bayar UKT Lewat Pinjol, Pengamat Pendidikan: Pemerintah Lempar Tanggung Jawab
aspal hotmix hrs
Keunggulan Aspal Hotmix HRS, Tahan Lama dan Kokoh
Good Doctor
Film Amerika "The Good Doctor" Ceritakan Soal Kesehatan, Ini Sinopsisnya
Kesehatan Mental
Pentingnya Memahami Kesehatan Mental dan Menjaga Kesejahteraan Jiwa
PPF mobil
Penting! Ini Kegunaan PFF untuk Bodi Mobil
Berita Lainnya

1

Gelombang Protes di Kenya: Tolak Kenaikan Pajak Demi Lunasi Utang IMF

2

Tips Beli Tiket Presale Konser Bruno Mars di Jakarta!

3

Salurkan Dana BSPS, bank bjb Tandatangani MOU dengan Kementerian PUPR

4

Jangan Yalla Shoot, Ini Link Streaming Portugal Vs Slovenia Babak 16 Besar Euro 2024

5

Kanada Bungkam Venezuela Lewat Adu Penalti 4-3, Tantang Argentina di Semifinal Copa America 2024
Headline
Prediksi Starter Inggris vs Swiss 8 Besar EURO 2024
Prediksi Starter Inggris Vs Swiss, Duel 8 Besar EURO 2024
Jadwal Sprint Race MotoGP Jerman 2024
Jadwal Sprint Race MotoGP Jerman 2024 Hari Kedua
Kanada Bungkam Venezuela Lewat Adu Penalti 4-3
Kanada Bungkam Venezuela Lewat Adu Penalti 4-3, Tantang Argentina di Semifinal Copa America 2024
Euro 2024
Dani Olmo, Man of the Match Spanyol vs Jerman Perempat Final Euro 2024