Real Madrid Melaju ke Semifinal Setelah Menang Adu Penalti 4-3 lawan Man City

Manchester City
Foto:Dok.RealMadridofficila

Bagikan

BANDUNG, TEROPONGMEDIA.ID — Pertandingan antara Manchester City dan Real Madrid harus berlanjut hingga perpanjangan waktu setelah laga selama 90 menit berakhir dengan skor imbang 1-1.

Real Madrid lebih banyak melakukan taktik bertahan sejak awal pertandingan, sementara Manchester City menguasai permainan dan mencoba mencari celah di pertahanan lawan. Namun, Madrid yang berhasil membuka keunggulan terlebih dahulu pada menit ke-12.

Real Madrid mengamankan tempat di semifinal Liga Champions 2023/24 setelah menang adu penalti 4-3 lawan Manchester City dalam pertandingan leg kedua perempat final di Etihad Stadium Rabu waktu setempat atau Kamis dini hari WIB.

BACA JUGA: Preview Manchester City vs Real Madrid Leg Kedua Perempat final Liga Champions

Real Madrid unggul lebih dulu lewat gol Rodrygo sebelum Kevin de Bruyne menyamakan kedudukan.

Bermain Imbang 90 Menit

Kedua tim bermain imbang 1-1 selama 90 menit ditambah ekstra time 2×15 menit, yang membuat laga harus berlanjut ke adu penalti.

Dua penendang Manchester City gagal mencetak gol, sedangkan hanya satu penendang Madrid yang gagal, demikian laporan laman resmi UEFA.

Lolos Ke Semifinal Liga Champions

Kemenangan ini mengantar Real Madrid ke babak semifinal Liga Champions 2023/24. Sang juara bertahan Man City harus tersingkir.

Susunan pemain:

Manchester City (4-1-4-1): Ederson; Gvardiol, Dias, Akanji (112′ Stones), Walker; Rodri; Grealish (72′ Doku), Silva, De Bruyne (112′ Kovacic), Foden; Haaland (91′ Alvarez)

Real Madrid (4-2-3-1): Lunin; Mendy, Nacho, Rudiger, Carvajal (110′ Militao); Kroos (79′ Kroos), Camavinga; Rodrygo (84′ Brahim), Bellingham, Valverde; Vinicius (102′ Vazquez)

 

(Mahendra/Usk)

 

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Vokalis Juicy Luicy
Vokalis Juicy Luicy, Julian Caisar Alami Perlakuan Tak Senonoh saat Manggung
hari bhayangkara ke-78 jokowi_11zon
Hari Bhayangkara ke-78, Ini Harapan Jokowi ke Polri
Samsung Galaxy A06
Segera Rilis, Ini Bocoran Spesifikasi Samsung Galaxy A06
Link Streaming selain yalla shoot
Selain Yalla Shoot, Ini Link Streaming dan Statistik Perancis Vs Belgia 16 Besar Euro 2024
Link streaming selain yalla shoot
Jangan Yalla Shoot, Ini Link Streaming Portugal Vs Slovenia Babak 16 Besar Euro 2024
Berita Lainnya

1

Penuh Drama, Jeman Vs Denmark Berakhir 2-0 di Euro 2024

2

Tyronne del Pino, Pemain Asing Persib Yang Terbuang Kini Mulai Dilirik Bojan Hodak

3

Swiss Melaju ke Perempat Final Euro 2024 Setelah Singkirkan Italia 2-0

4

Segini Anggaran Belanja Persib Bandung Jelang Liga 1 2024/2025

5

Gelombang Protes di Kenya: Tolak Kenaikan Pajak Demi Lunasi Utang IMF
Headline
Kronologi Meninggalnya Zhang Zhi Jie di Asia Junior Championship 2024
Korban Tanah Longsor Blitar
Pencarian 6 Jam, 2 Korban Tanah Longsor Blitar Ditemukan Tewas
Spanyol Semifinal EURO 2024
Hancurkan Georgia 4-1, Spanyol Bertemu Jerman di Perempat Final EURO 2024
Jude Bellingham
Jude Bellingham Selamatkan Mimpi Inggris dengan Gol Spektakuler di Injury Time